SOUND BATERY COCOK UNTUK FESTIVAL RONTEK SUARA LBH NYARING RAMAH LINGKUNGAN.


Suara Jatim .05.07.025.
Festival Rontek Pacitan tahun 2025 mulai digelar tadi malam ( 05/07) di jalan Jaksa Agung Suprapto atau lebih tepatnya depan Pendopo Pemkab Pacitan.

Acara yang dihadiri banyak tamu dari luar kota itu menampilkan seni Rontek dari SMAN I Pacitan, dilanjutkan Seni Rontek Kecamatan Punung , Donorojo , Sudimoro dan terakhir Kecamatan Nawangan.

Ketua Komite SMAN I Pacitan Ir Sugiharto bersama Kepala Sekolah SMAN I  Adi Supratikto bahu membahu wujudkan Rontek SMA N I Pacitan.

Dari sekian  penampil , ada satu GROUP yang bikin catatan positif dan perlu ditiru group group lain , yaitu tampilan Kecamatan  Punung yang menggunakan Sound berbasis Aki dan bukan diesel ,sehingga ramah lingkungan 

Ternyata setelah tampil ,  suara sound sederhana  dari Kecamatan Punung yg menggunakan Accu bener bener bersih , nyaring dan jelas .

Wijanarko pemerhati seni merasa salut dengan penampilan kontingen Punung , komposer musiknya cerdas , klu bisa tahun tahun mendatang  perangkat soundnya pakai Sound Batry , karena ramah lingkungan TDK butuh jenset ,kabel panjang  dan sebagainya 


Sekedar tambahan informasi , Festival Rontek Pacitan tahun 2025 , dibuka secara resmi oleh Wakil Ketua MPR RI Edi Baskoro Yudhoyono didampingi pak Bupati , Wabub dan anggota Forkompinda ....( Tiks